RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Nama Sekolah : MTs Ma’arif I
Mata Pelajaran : Fiqih
Kelas semester : 1 / 1( satu )
Tahun Pelajaran : 2009 / 2010
I. Standar Kompetensi
Membiasakan bersuci ( thaharah ) Dalam kehidupan sehari – hari sesuai dengan tuntunan rasul Saw.
II. Kompetensi Dasar
menjelaskan ketentuan – ketentuan bersuci
membedakan antara hadas, najis dan kotoran
mendemontrasikan tatacara bersuci dari hadas, najis dan kotoran
III. Materi Pokok
Tata Cara Thaharah
Indikator
1. Menjelaskan pengertian hadas,
2. Menjelaskan pengertian najis,
3. Menjelaskan pengertian kotoran
4. Mensimulasikan dalil yang berhubungan dengan hadas najis dan kotoran
5. menjelaskan macam – macam hadas
6. Menjelaskan macam – macam najis
7. mampu membedakan antara hadas, najis dan kotoran
IV. Kegiatan Guru
1. Kegiatan awal
- memberi salam
- menyapa dan mengabsen siswa
- melakukan apersepsi
- memulai dengan basmallah
2. Kegiatan Inti
- membantu siswa mengidentifikasi pengertian hadas,najis, dan kotoran
- mengidentifikasi macam – macam hadas berikut contohnya
- mengidentifikasi macam – macam hadas berikut contohnya
- menjelaskan perbedaan antara kotoran dengan najis
- mengklasifikasi antara hadas najis dan kotoran
- tanya jawab sekitar materi hadas,najis dan kotoran
3. Penutup
a. menyimpulkan materi bersama
b. memberitahukan tugas yang harus dilakukan oleh siswa di rumah
c. melakukan afersepsi
V. penilaian
pertanyaan Lisan
Kuis
Ulangan harian
VI. Alokasi waktu 4 x 40 menit
VII. Sumber / media belajar
buku paket fiqih MTs kelas , Drs. Amir Abyan, MA
alat – alat bersuci
kumpulan data / kasus siswa yang sembarang dalam bersuci
LKS
Mengetahui Malangbong, Juli 2009
Kepala sekolah Guru Mata Pelajaran
ATEP ARASID S.Pd ADE BAEHAQI S.PdI
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Nama Sekolah : MTs Ma’arif I
Mata Pelajaran : Fiqih
Kelas semester : 1 / 1( satu )
Tahun Pelajaran : 2009 / 2010
I. Standar Kompetensi
Membiasakan bersuci ( thaharah ) Dalam kehidupan sehari – hari sesuai dengan tuntunan rasul Saw.
II. Kompetensi Dasar
menjelaskan ketentuan – ketentuan bersuci
membedakan antara hadas, najis dan kotoran
mendemontrasikan tatacara bersuci dari hadas, najis dan kotoran
III. Materi Pokok
Thaharah
Pertemuan I
Indicator
menjelaskan macam – macamalat yang dapt digunakan untuk bersuci
menjelaskan macan - macam air
menjelaskan tata cara bersuci dari hadast, najis dan kotoran
menjelaskan manfaat orang yang suka bersuci dari hadats, najis dan kotoran
IV. Kegiatan Guru
1. Kegiatan awal
memberi salam
menyapa dan mengabsen siswa
melakukan apersepsi
memulai dengan basmallah
2. Kegiatan Inti
a. mengidentifikasi macam – macam alat yang dapat digunakan untuk bersuci dari hadas
b. mengidentifikasi macam – macam alat yang dapat digunakan untuk bersuci dari najis
c. mengidentifikasi macam – macam alat yang dapat digunakan untuk bersuci dari kotoran
d. menjelaskan macam-macam air
e. menjelaskan tatacara bersuci dari hadas sambil menyinggung kasus-kasus yang suka terjadi
f. memcontoh tatacara bersuci dari ma cam-macam najis
g. menjelaskan tata cara membersihkan kotoran
h. menceritakan kisah akibat orang yang tidak bersuci
i. Tanya jawab tentang materi yang telah di pelajari
3. Penutup
a. menyimpulkan materi bersama
b. memberitahukan tugas yang harus dilakukan oleh siswa di rumah
c. melakukan afersepsi
V. penilaian
pertanyaan Lisan
Kuis, Ulangan harian
VI. Alokasi waktu 4 x 40 menit
VII. Sumber / media belajar
buku paket fiqih MTs kelas , Drs. Amir Abyan, MA
alat – alat bersuci, kumpulan data / kasus siswa ysngsembarang dalam bersuci
LKS
Mengetahui Malangbong, Agustus 2009
Kepala sekolah Guru Mata Pelajaran
ATEP ARASID S.Pd ADE BAEHAQI S.PdI
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Nama Sekolah : MTs Ma’arif I
Mata Pelajaran : Fiqih
Kelas semester : 1 / 1( satu )
Tahun Pelajaran : 2009 / 2010
I. Standar Kompetensi
Membiasakan berwudhu sesuai dengan tuntunan rasul Saw.
II. Kompetensi Dasar
menjelaskan ketentuan – ketentuan berwudhu
menghafal niat do’a setelah wudhu
memperaktekan cara berwudhu
III. Materi Pokok
Wudhu
Indikator
menjelaskan syarat dan rukun wudhu
menjelaskan sunah wudhu
menjelaskan hal- hal yang membatalkan wudhu
menghapal niat dan do’a setelah wudhu
memperaktekan cara berwudhu
Kegiatan Guru
Kegiatan awal
memberi salam
menyapa dan mengabsen siswa
melakukan apersepsi
memulai dengan basmallah
Kegiatan Inti
a. membantu siswa mengidentifikasi pengertian pengertian wudhu
b. mengidentifikasi dan menjelaskan syarat-syarat wudhu
c. mengidentifikasi dan menjelaskan rukun-rukun wudhu
d. Menyaksikan praktek wughu
e. Mengidentifikasi dan menjelaskan hal-hal yang membatalkan wudhu
f. Memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya
g. Membantu siswa menghapal niat dan do’a setelah berwudhu
h. Mengelimpokkan siswa sesuai dengan tempat wudhu
i. Memerintahkan kepada setiap kelompok untuk memperaktekan wudhu lengkap dengan sunah-sunahnya
j. Menugaskan kepada setiap kelompok untuk mengamati yang sedang melaksanakan peraktek
k. Meberikan penilaian kepada setiap angota kelompok
l. Menjelaskan beberapa kasus ketika peraktek yang perlu di perbaiki
Penutup
a. menyimpulkan materi bersama
b. memberitahukan tugas yang harus dilakukan oleh siswa di rumah
c. melakukan repleksi tentang materi yang telah dipelajari
IV. penilaian
pertanyaan Lisan
Kuis
Ulangan harian
V. Alokasi waktu 2 x 40 menit
VI. Sumber / media belajar
buku paket fiqih MTs kelas I, Drs. Amir Abyan, MA
alat – alat bersuci
kumpulan data / kasus siswa ysng sembarang dalam bersuci, LKS
Mengetahui Malangbong, Agustus 2009
Kepala sekolah Guru Mata Pelajaran
ATEP ARASID S.Pd ADE BAEHAQI S.PdI
Jumat, 11 September 2009
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Dokumen Kurikulum MTs ma`arif 4 Malangbong tahun 2024 - 2025
BAB I PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG (DASAR PEMIKIRAN PENYUSUNAN KTSP) Perubahan yang terjadi dalam kehidupan bermasyarakat, ...
-
Kalender Pendidikan tahun 1992 Kalender Pendidikan tahun 1993 Kalender Pendidikan tahun 1994 Kalender Pendidikan tahun 1995 Kale...
-
PROLOG API UNGGUN YAA ALLAH YAA TUHAN KAMI AMPUNILAH SEGALA DOSA-DOSA KAMI DAN SEGALA KEHILAFAN KAMI. YAA ALLAH YA GHOFUR, YAA RAHMAANU...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar